Halo semua sahabat MAKKAH pada tanggal 8 Juli 2021, kami sudah melakukan Penyaluran Gerakan Makkah Giving On The Road di Jalan Area Graha Raya, Pusdiklat Polri , berupa 20 nasi kotak & 20 botol susu segar. untuk para Pesapu jalanan dan pedagang keliling, semoga dengan bantuan ini para kawan kawan kita merasa terbantu.
Seperti yang kita ketahui sekarang ini virus covid 19, menjadi semakin ganas di wilayah indonesia untuk beberapa bulan trakhir ini. sehingga pemerintah telah menerbitkan aturan PPKM dan memperketat semua pintu masuk di setiap kota.
Untuk kalian yang ingin melakukan donasi silahkan menghubungi CS kami, dan untuk bergabung bersama kami silahkan mengisi formulir berikut ini semoga semua yang bergabung bisa terus saling membantu sesama.